Pemerintah Hadirkan Panduan Lengkap bagi Pemudik, MudikPedia Lebaran 2025, Jaga Keamanan dan Kenyamanan

https://herdipamungkas.blogspot.com/2025/03/pemerintah-hadirkan-panduan-lengkap.html
MudikPedia Lebaran 2025 ini, merupakan buku elektronik yang dapat digunakan sebagai panduan lengkap saat melakukan perjalanan mudik lebaran. (foto Instagram @kemenag_r)

LEBARAN 2025, ada info bagi pemudik yang berupa panduan lengkap yang disebut dengan MudikPedia Lebaran 2025.

Dilansir dari akun Instagram @kemenag_ri, 20 Maret 2025, Pemerintah telah menghadirkan MudikPedia Lebaran 2025.

MudikPedia Lebaran 2025 diluncurkan Kementerian Komunikasi dan Digital (Kemkomdigi) bagi masyarakat.

Hal ini dihadirkan demi menjaga keamanan dan kenyamanan masyarakat selama arus mudik lebaran tahun 2025.

MudikPedia Lebaran 2025 ini, merupakan buku elektronik yang dapat digunakan sebagai panduan lengkap saat melakukan perjalanan mudik lebaran.

Sehingga memudahkan masyarakat untuk mendapatkan info sekitar mudik, di dalamnnya terdapat beragam informasi penting.

“Persiapkan mudik Anda dengan baik, selalu jaga kesehatan,”

“Cek kondisi fisik serta kendaraan demi keselamatan keluarga Anda,” tulisnya.(hp)

Instagram @kemenag_r

Post a Comment for "Pemerintah Hadirkan Panduan Lengkap bagi Pemudik, MudikPedia Lebaran 2025, Jaga Keamanan dan Kenyamanan"